Senin, 02 Juni 2014

cara menjaga kesehatan tubuh

sebenarnya tubuh manusia itu di takdirkan sehat walafiat.tugas kita adalah menjaganya agar tetap tubuh kita tetap sehat,apakah anda mau jika tubuh anda sakit? tentu tidak mau.maka dari itu mulai sekarang kita jaga kesehatan tubuh kita agar selalu sehat dengan cara dibawah nanti. 

coretan yang berjudul cara menjaga kesehatan tubuh dan badan ini saya buat khusunya buat saya sendiri yang namanya manusia terkadang lupa.dan umumnya untuk teman teman penbaca semua yang juga ingin menjaga selalu kesehatan tubuhnya. 

cara menjaga kesehatan tubuh dan badan


1.selalu berfikir positif 
langkah pertama menjaga kesehatan badan adalah selalu berfikir positif karna di dalam tubuh sehat ada jiwa yang sehat,di dalam jiwa yang sehat ada pikiran yang sehat pula.ayo mulai sekarang selalu berfikir positif agar badan kita selalu sehat. 

2.makan makanan sehat secara teratur 
langkah kedua dalam cara menjaga kesehatan tubuh adalah menjaga pola makan,makanan haruns mengandung protein,vitamin,karbohidrat yang terkandung dalam 
empat sehat,lima sempurna


3.olah raga yang teratur 
olah raga setiap pagi itu sangat penting untuk menjaga kesehatan badan.untuk olahraga jangan lama lama sekitar 15 menit saja tetapi teratur setiap hari.isyaallah tubuh kita akan selalu sehat 

4.menjaga kerbersian 
jangan lupa untuk menjaga kebersihan karna bersih pangkal sehat.menjaga kebersihan mulai dari diri sendiri sampai lingkungan. 

5.selalu berdoa 
karna sehat itu millik allah maka kita di haruskan untuk selalu berdoa/memintanya kepada allah swt,dengan cara sholat.dengan sholat kita juga bergerak seperti olah raga gerkan sholat juga bisa membuat tubuh kita makin sehat,jadi jangan pernah meninggalkan sholat. 

6. Konsumsi Madu
Seperti yang kita ketahui kandungan yang terdapat pada madu sangatlah berkhasiat untuk kesehatan tubuh kita. Manfaatkanlah madu untuk menjaga kondisi tubuh agar tetap fit.
Mengkonsumsi madu setiap hari sangat baik untuk pernafasan, karena madu dapat membantu penyembuhan penyakit yang berhubungan dengan pernafasan seperti asma, bronkitis, sinusitis, alergi, flu, dll.
Selain itu walaupun rasanya manis, madu berkhasiat untuk menurunkan glukosa karena madu memiliki indeks glikemik yang rendah. Madu juga bisa membuat anda awet muda karena memiliki antioksidan yang cukup tinggi.

1 komentar:

  1. Thx utk infonya..bermanfaat sekali..mampir jg yuk di http://elementmtb.com/tips-mencegah-pusing-sesudah-gowes/

    BalasHapus